Trending

Selamat Hari Lahir Kejaksaan Republik Indonesia ke-80

Kantor Pertanahan Kota Banjarmasin mengucapkan Dirgahayu Hari Lahir Kejaksaan Republik Indonesia ke-80 

Dengan mengusung tema “Transformasi Kejaksaan Menuju Indonesia Maju”, peringatan ini menjadi momentum penting untuk meneguhkan kembali semangat Kejaksaan sebagai garda terdepan dalam penegakan hukum, perlindungan kepentingan umum, serta menjaga keadilan dan kepastian hukum di Indonesia.

Kami yakin, melalui transformasi kelembagaan dan profesionalisme yang terus diperkuat, Kejaksaan Republik Indonesia semakin siap menghadapi tantangan zaman, memperkuat integritas, serta memberikan pelayanan hukum yang transparan, modern, dan terpercaya demi terwujudnya Indonesia Maju.

Kantor Pertanahan Kota Banjarmasin juga berharap sinergi dan kerja sama dengan Kejaksaan Negeri Banjarmasin dapat terus terjalin erat, sehingga bersama-sama dapat mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik, pelayanan publik yang prima, dan masyarakat yang sejahtera.

Selamat Hari Lahir Kejaksaan Republik Indonesia ke-80!
Semoga Kejaksaan selalu jaya dalam pengabdian untuk bangsa dan negara.
Lebih baru Lebih lama